course-net
Search
Close this search box.

Positif dan Negatifnya Sebuah Komputer

Minet

April 13, 2018

Positif dan Negatifnya Sebuah Komputer – Dengan menggunakan komputer dalam memecahkan suatu masalah, maka kita akan merasakan keunggulan dan kelemahan di dalam penggunaannya. Komputer ini juga memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan sebagai berikut.

a. Keunggulan Komputer

1). Speed (kecepatan dalam pengolahan).
2). Accuraty (ketelitian yang tinggi).
3). Versaticity (ingatan yang tak mudah lupa).
4). Capasity (mampu mengolah data dalam jumlah besar).
5). Tidak mudah lelah.
6). Dapat dipercaya.
8). Bila bisa menggunakannya, maka hasil kerja akan lebih efisien dan efektif.
9). Penghematan sumber daya manusia, karena ga perlu memperkerjakan banyak pegawai.
10). Penghematan biaya, karena ga perlu membayar banyak pegawai
11). Yang dihasilkan dari komputer biasanya lebih akurat dan dipercaya.

b. Kelemahan Komputer

1). Tidak dapat berpikir, karna hanya berupa mesin.
2). Mengikuti perintah, yang hanya berupa program.
3). Hanya bekerja dengan bahasa mesin.
4). Biaya operasional relatif lebih mahal.
5). Diperlukan adanya satu komputer khusus yang berkemampuan lebih untuk ditugaskan sebagai server.
6). Kelangsungan jaringan sangat tergantung pada server. Bila server mengalami gangguan maka secara keseluruhan jaringan akan terganggu.
7). Pemborosan waktu dan tidak produktif, bila ternyata malah digunakan untuk hal-hal yang tidak ada hubungannya dengan pekerjaan. Misalnya bermain game atau chatting.

Untuk memerintahkan komputer mengerjakan sesuatu, maka kita harus memberikan perintah/instruksi setahap demi setahap dengan urutan yang benar. Karena walau bagaimana pun komputer hanya lah sebuah alat, yang terpenting adalah manusia yang menggunakannya.

Itulah keunggulan dan kelemahan komputer. Untuk mengetahui informasi seputar teknologi terkini, tetap pantau Course-Net. Dan kini untuk mendalami dunia teknologi, Course-Net bisa menjadi tempat pelatihan yang tepat. Karena sudah memiliki sertifikasi yang telah diakui oleh dunia. Yuk gabung bersama Course-Net dengan mengikuti pelatihan cara belajar menjadi hacker misalnya.

Mau Belajar IT Bareng Coach Praktisi Ahli ? Yuk Konsultasi Dengan Tim Konsultan Kami

Belajar di Course-Net! Dapatkan skill langsung oleh coach praktisi ahli yang berpengalaman dibidangnya. Gratis Re-Coaching selamanya tanpa BATAS. Segera cek jadwal kelas terdekat.

Artikel Lainnya

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest
Tumblr
Telegram
WhatsApp
Email
Print

Subscribe Sekarang!

Dapatkan berita & artikel terbaru seputar IT Gratis!