course-net
Search
Close this search box.

Ingin Jadi hacker? Inilah Pemrograman yang wajib dimiliki

Minet

February 3, 2020

Ingin Jadi hacker? Inilah Pemrograman yang wajib dimiliki – Anda tertarik menjadi hacker? Itu bukanlah hal yang salah. Mungkin untuk beberapa orang masih memiliki pandangan yang kurang baik terhadap profesi seorang hacker atau peretas. Namun pada kenyataannya, hanya segelintir hacker yang melakukan tindak kejahatan yang sering disebut black hat hacker.

Baca Juga : Perbedaan Black Hat, White Hat dan Grey Hat Hacker

5 Pemorgraman yang Wajib dimiliki Hacker

Tahukah Anda, seorang hacker profesional biasanya bekerja demi kepentingan masyarakat luas atau sebuah lembaga. Misalnya Anda seorang Hacker Profesional, mencari bug dari sebuah sistem lembaga agar tidak didahului oleh hacker yang tidak bertanggung jawab. Nah, sebelum menjadi hacker sesungguhnya, Anda harus memiliki keilmuan pemrograman di bawah ini.

1. HTML

HyperText Markup Language (HTML) ialah sebuah bahasa pemrograman yang digunakan untuk membuat halaman website. Bahasa pemrograman ini menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah penjelajah website dan pemformatan hiperteks sederhana yang ditulis dalam berkas format ASCII.

Tujuannya, untuk menghasilkan tampilan wujud yang terintegerasi. Dengan menguasai HTML, Anda mampu memahami tindakan website, respons, dan lain sebagainya.

2. Javascript

Javascript merupakan pelengkap dari bahasa pemrograman HTML dan website yang digunakan secara luas di website untuk antarmuka (interface) yang lebih baik dan respon cepat. Dengan mempelajari Javascript, Anda dapat memahami mekanisme client-side atau sisi pengguna untuk menemukan kelemahannya.

3. PHP

PHP: Hypertext Preprocessor adalah bahasa pemrograman yang digunakan secara luas untuk penanganan, pembuatan dan pengembangan sebuah situs dan dapat digunakan bersamaan dengan HTML. Dengan ini, Anda dapat mengontrol segala sesuatu di situs dan server.

4. SQL

SQL (Structured Query Language) adalah bahasa yang digunakan untuk mengakses data relasional atau database. Salah satu kegunaanya adalah untuk mengelola informasi sensitif seperti kredensial pengguna, rincian bank, rincian pengguna dan lainnya. Dengan ini, Anda dapat mempelajari informasi yang bersifat sensitif dari sebuah website/sistem.

Baca Juga : 5 Alasan Mengapa Kita Harus Mempelajari Pemrograman

Nah, bagaimana? Tertarik menjadi seorang Hacker alias peretas profesional? Bisik-bisik tetangga sih, gajinya sampai dua digit loch perbulan. Bahkan skill ini paling dicari belakangan ini pasca banyak data dari situs-situs besar tersebar di jagad maya.

Mau memiliki skill nya dengan cepat? Dan dapat sertifikasi internasionalnya? Yuk gabung di Course-Net Indonesia untuk mendapatkan skill cyber security yang mumpuni. Dengan diajarkan oleh Coach yang ahli dibidangnya juga seorang praktisi cyber security, Anda akan dengan cepat mengetahui pola kerja dari seorang hacker.

So, Tunggu apa lagi segera miliki skill hacker dengan mengikuti kursus hacker di Course-Net. Course-Net #1 Practical IT Coaching — Pemenang ECC Global Awards 2019 di Atlanta.

Klik WA

Mau Belajar IT Bareng Coach Praktisi Ahli ? Yuk Konsultasi Dengan Tim Konsultan Kami

Belajar di Course-Net! Dapatkan skill langsung oleh coach praktisi ahli yang berpengalaman dibidangnya. Gratis Re-Coaching selamanya tanpa BATAS. Segera cek jadwal kelas terdekat.

Artikel Lainnya

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest
Tumblr
Telegram
WhatsApp
Email
Print