course-net
Search
Close this search box.

2 Jurusan yang Cocok Masuk Data Science

Minet

March 23, 2021

2 Jurusan yang Cocok Masuk Data Science

2 Jurusan yang Cocok Masuk Data Science – Bagi Anda yang tertarik bekerja di bidang data, tentunya sudah banyak artikel memuat latar belakang pendidikan apa saja yang diperlukan untuk menjadi seorang Data Scientist.

Tahukah Anda, 2 lulusan jurusan ini ternyata paling dicari perusahaan saat ini untuk berkarier di bidang data. Course-Net telah melakukan pengumpulan data dari beberapa sumber seperti jurnal kampus dan media yang membahas data scientist.

2 Jurusan yang Cocok Masuk Data Science

Sebelumnya Course-Net telah menuliskan 4 kampus yang membuka mata kuliah big data, kali ini lebih spesifik yaitu jurusan yang cocok bekerja dibidang data. Simak berikut ini:

1. Teknik Informatika

2 Jurusan yang Cocok Masuk Data Science

Alumni jurusan teknik informatika memiliki peran besar di bidang teknologi salah satunya data. Dalam hal pengolahan data, tentu ada peranan dari software atau machine learning dan pemahaman programming dibutuhkan untuk proses ini. Beberapa perusahaan lebih menyukai lulusan dari Teknik Informatika karena alumni lulusan ini sudah memiliki bekal dasar dalam proses pengolahan data yaitu programming.

2. Matematika

Jurusan Matematika

Hal yang penting untuk menjadi data scientist andal adalah pemahaman matematika/statistika dan kemampuan berfikir logis. Statistika adalah bidang ilmu yang wajib dimiliki oleh seorang data scientist. Almuni jurusan ini diklaim banyak pihak memiliki skill mengolah dan menganalisa data. Kemampuan algoritma statistika juga dibutuhkan untuk memberikan prediksi dengan akurasi tinggi dari hasil analisis data.

Baik lulusan teknik informatika dan matematika hingga saat ini memiliki kesempatan besar untuk berkarier di bidang data. Kesempatan ini jangan disia-siakan mengingat kebutuhan ahli data saat ini sangat diperlukan dan Anda pun perlu membekali diri dengan sertifikasi. Dengan sertifikasi, Anda akan mendapatkan nilai lebih dibanding kandidat lain.

Baca Juga : Yuk Ketahui Kenyataan Seseorang Data Scientist di Industri Data

Pelajari 2 Jurusan yang Cocok Masuk Data Science

Caranya cukup mudah, Anda dapat mengikuti training data science di Course-Net dengan coach yang ahli di bidang data. Setelah mengikuti proses coaching yang mempelajari big data, machine learning hingga seluk beluk karier data scientist, Anda akan mengikuti ujian sertifikasi dari Wiley. Jadi, segera amankan sertifikasi Anda sekarang juga.
Klik WA

Mau Belajar IT Bareng Coach Praktisi Ahli ? Yuk Konsultasi Dengan Tim Konsultan Kami

Belajar di Course-Net! Dapatkan skill langsung oleh coach praktisi ahli yang berpengalaman dibidangnya. Gratis Re-Coaching selamanya tanpa BATAS. Segera cek jadwal kelas terdekat.

Artikel Lainnya

Facebook
Twitter
LinkedIn
Pinterest
Tumblr
Telegram
WhatsApp
Email
Print

Subscribe Sekarang!

Dapatkan berita & artikel terbaru seputar IT Gratis!